Xperia News - Artikel ini akan membahas spesifikasi dari Smartphone terbaru dari Sony Corp. yaitu Sony Xperia SP dengan Code Sony Xperia SP (C5302). Setelah fokus dikelas atas melalui produk ndalan Xperia Z dan Xperia ZL, Sony lalu teruskan kelas menengah dengan menghadirkan Xperia SP. Melalui produk barunya ini, vendor asal negeri sakura tersebut tawarkan kinerja mumpuni khas smartphone high end untuk kelas menegah.
Di kelas dual core Xperia SP boleh dikatakan tidak punya lawan seimbang setidaknya hingga saat ini. Performanya yang digambarkan melalui raihan skor pada 2 aplikasi benchmark Antutu dan Quadrant bahkan mengungguli beberapa produk quadcore yang sempat menjadi produk andalan bagi vendornya masing-masing. Memang jika dibandingkan beberapa produk dual core dari vendor saingan, banderol harga SP lebih tinggi, oleh karenanya sangat sangat wajar jika melihat kinerja Xperia SP begitu mumpuni.
Berikut ini Spesifikasi Sony Xperia SP (C5302) :
Factory
Operating system: Google™ Android™ 4.1 (Jelly Bean)
Processor: 1.7 GHz Qualcomm MSM8960T Dual Core Processor
GPU: Adreno 320
Size: 130.6 x 67.1 x 9.98 mm
Weight: 155 grams
SIM: micro SIM
Display
Size (diagonal): 4.6-inch (720 x 1280) resolution display
Colours: 16,777,216 colour TFT
Scratch-resistant Corning™ Gorilla™ glass
Multi-touch, up to 10 fingers supported
Memory
RAM: 1GB
Flash memory: 8GB (2 GB for firmware and 5.5GB for apps & media)
Expansion slot: microSD™ card, up to 32 GB
Camera
8 megapixel Exmor RS camera
Front-facing camera (VGA)
HD video recording (1080p)
HDR for picture
Flash/Pulsed LED
16x digital zoom
Auto focus
Face detection
Fast capture
Geotagging
Image stabiliser
Red-eye reduction
Scene recognition
Self-timer
Send to web
Smile shutter™
Superior auto
Sweep Panorama
Touch focus
Design
Auto rotation
Battery STAMINA mode
Gesture input
Glove mode
Light effects
On-screen QWERTY keyboard
Sony Mobile BRAVIA® Engine 2
Screenshot capturing
Throw
Touch screen
Transparent element / Aluminium frame
Wallpapers
Voice input
Connectivity
3.5 mm audio jack (CTIA)
aGPS
Bluetooth™ 4.0 wireless technology
DLNA Certified®
GLONASS
MHL support
Media Go™
Media Transfer Protocol support
Micro USB support
Native USB tethering
NFC
PC Companion
Screen mirroring
Sony Bridge for Mac
Synchronisation via Microsoft® Exchange® ActiveSync®
Synchronisation via Facebook™
Synchronisation via Google™
Synchronisation via SyncML™
USB charging
USB High speed 2.0 support
Xperia Link™
Wi-Fi®
Wi-Fi® Hotspot functionality
Sensors
Accelerometer
Proximity sensor
Ambient light sensor
Gyroscope
Networks
UMTS HSPA+ 850 (Band V), 900 (Band VIII), 1700 (Band IV), 1900 (Band II), 2100 (Band I) MHz
GSM GPRS/EDGE 850, 900, 1800, 1900 MHz
Battery life
Battery (Embedded): 2370 mAh typical; 2300 mAh minimum
In the kit
Xperia™ SP
Charger (EP800)
micro USB cable (EC450)
User documentation
Uniknya dari smartphone satu ini adalah sony membenamkan body transparant yang tertanam LED yang berada dibawah sebagai tanda notifikasi, jadi smartphone ini memiliki style yang mengesankan. Sayangnya Xperia SP ini memiliki bobot yang lumayan berat dan harga bisa dikatakan lumayan mahal di kelas processor dual-core saat ini.
Demikian artikel Spesifikasi Xperia SP (C5302) semoga artikel yang saya berikan bisa bermanfaat untuk anda semua.
0 komentar :
Posting Komentar